Jam Kantor Headway Selama Liburan

Adam Lienhard
Adam
Lienhard
Jam Kantor Headway Selama Liburan

Akhir Desember ini, Departemen Keuangan dan tim Layanan Pelanggan kami akan tidak tersedia untuk beberapa jam.

Selama kurun waktu ini, pertanyaan dan permintaan penarikan dana Anda akan membutuhkan waktu lebih lama untuk kami proses. Silakan sesuaikan rencana komunikasi dengan kami berdasarkan yang ada di tabel.

Tidak tersedia (Waktu MT)Kembali beroperasi (waktu MT)
24 Desember, pukul 2125 Desember, pukul 21
31 Desember, pukul 141 Januari, pukul 21

Terima kasih tetap setia bersama kami, dan semoga liburan Anda menyenangkan!

Ikuti kami di Telegram, Instagram, dan Facebook untuk mendapatkan kabar terbaru dari Headway.